Ulang Tahun Ke-23 Desa Baru Raharja

Pemerintah Desa Baru Raharja Kecamatan Sungkai Utara Kabupaten Lampung Utara Provinsi Lampung melaksanakan acara ulang tahun Desa yang ke- 23.


Pelaksanaan itu pada tanggal 23 juli 2023 di meriahkan dengan berbagai cara seperti pawai jalan keliling sekitar desa, adapaun pucuk pimpinan kepala desa setempat beserta pasanganya menduduki korsi singgasana lalu di gotong masyarakat untuk pawai jalan keliling seputaran wilayah desa baru raharja.


Setelah pawai kemudian kades melaksanakan kegiatan dengan istilah sujud sungkem dengan para sesepuh desa 


Kepala Desa Baru Raharja Heru Defri di adakan kegiatan ultah itu mengucapkan terimakasih pada seluruh masyarakat dan jajaranya yang telah memerihakan acara ini "semoga kedepan kita bisa memajukan dan meningkatkan perkembangan ekonomi di desa kita dan di hari ultah desa ini semoga ALLAH SWT selalu memberikan keberkahan dan ridhonya  pada kita semua" ucapnya kades.


Hadir acara itu adalah Camat, Kapolsek, Koramil, dari uspika kecamatan setempat, tokoh adat, tokoh agama, tokoh masyarakat, pemuda pemudi dan masyarakat, pantauan media kegiatan cukup aman terkendali dan signifikan red ARIS.


Komentar